SOSIALISASI PERCEPATAN RKPDES KEC.TAPUNG HILIR TAHUN 2023
TAPUNG HILIR,- Kecamatan Tapung Hilir adakan Sosialisasi Percepatan RKPDES Tahun 2023, yang dilaksanakan di Gedung Aula Kantor Camat Tapung Hilir pada hari kamis tanggal, 29/9/2022. Acara ini dilaksanakan agar Rencana Kegiatan Pemnbangunan Desa di Tahun 2023 berjalan dengan baik. Camat…
